Flappy bird adalah sebuah game yang simple atau sederhana dalam memainkannya dan dalam memainkannya anda harus memiliki konsentrasi yang pas dengan alur jari anda pada saat men tap permainan ini,dalam permainan ini kita bertujuan untuk mencapai high score tertinggi yang dapat kita raih,mungkin awal-awal permainan akan terasa sulit melakukannya teteapi apa bila kita terus mencoba mungkin kita dapat meraih high score yang tinggi dan dapat memamerkannya kepada teman,keunikan game ini yaitu sederhana,mudah tapi sulit di mainkkan pertama kali,dan juga menyentuh emosi.

Pada segi desainnya pun kita akan bertemu dengan pipa hijau yang akan mengingatkan kita pada sebuah game yang pernah booming di era 90 an yaitu Mario bros,selain itu pada desain burungnya juga walaupun terlihat sederhana yaitu berupa kepala burung tidak membuat game ini kalah saing dengan game-game yang lebih real pada desainnya.pencipta game ini hanya membutuhkan waktu sekitar 2 sampai 3 hari dan di kerjakan seorang diri yang membuat game ini begitu sederhana dalam segi desainnya.

Selepas dari minimmnya grafis yang di muat untuk game yang di buat pada jaman sekarang ini,pada segi permainannya pun juga cukup simple membuat orang orang tertarik untuk memainkannya,pemain hanya perlu menyentuh layar untuk membuat si burung terbang dan melepas layar untuk membuat si burung turun,disini pemain harus melewati pipa pia berwarna hijau,setiap melewati pipa pewain akan mendapatkan 1 poin dan setiap melewati pipa,keadaan pipa selanjutnya akan berubah posisi yang membuat game ini membutuhkan konsentrasi.


Hal ini akan membuat pemain akan berusaha dan terus mencoba lagi dan lagi mengumpulkan poin sebanyak banyaknya untuk kepuasan tersendiri,jikapun mereka gagal pemain pasti akan mencoba terus menerus untuk mencoba lebih konsentrasi dalam memainkan game ini untuk mendaptkan nilai yang tinggi,game ini di sangat baik di mainnkan apabila kita sedang merasa bosan.

sumber : http://infodunia07.blogspot.co.id/2014/07/3-alasan-game-flappy-bird-mendunia.html